Home Events Biznet East Java Running Fest – Chapter Surabaya

Biznet East Java Running Fest – Chapter Surabaya

 EJRF event olahraga lari terbesar yang melibatkan empat kota besar di Jawa Timur: Banyuwangi, Madiun, Kediri, dan Surabaya. Mengusung semangat kebersamaan dan gaya hidup sehat, event ini menjadi ajang olahraga yang tidak hanya menantang fisik, tetapi juga memperkenalkan keindahan alam dan budaya unik setiap kota yang dilalui. Dengan berbagai kategori lomba, EJRF menyasar peserta dari berbagai usia dan level kemampuan, mulai dari pelari profesional hingga pemula yang ingin mencoba tantangan lari.

Jangan lupa follow instagram @kalender_lari  dan Facebook Page Kalender Lari untuk info seputar event lari lainnya.

  • 00

    days

  • 00

    hours

  • 00

    minutes

  • 00

    seconds

Date

Jun 22 2025

More Info

Register Here

Location

Surabaya
Register Here

Next Event

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *