Run for Roots 2025
Run for Roots 2025 bukan sekadar charity run biasa. Ini adalah gerakan kolaborasi anak muda, keluarga, komunitas, dan pecinta alam yang peduli pada kesehatan sekaligus kelestarian lingkungan.
✨ Setiap tiketmu = donasi untuk penghijauan di pesisir Subang & lahan kritis Bandung.
✨ Lari bareng, seru-seruan, musik asik, sampai aksi nyata buat bumi. Dengan rangkaian kegiatan dari seminar lingkungan, Charity Run hingga aksi penanaman pohon.
Seminar lingkungan dilaksanakan di kampus UIN Cibiru pada tanggal 25 Oktober 2025 mengundang mahasiswa dari berbagai kampus di Bandung . Sedangkan main event yaitu Charity Run dengan judul Run For Roots akan diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 30 November 2025 di Sabilulungan Dome Kabupaten Bandung.
Kategori lari nya terdiri dari Family Run – 2,5K, Casual Run – 5K dan Race Run – 10K dengan kisaran harga mulai dari Rp. 215.000. Meskipun podium dihadirkan untuk kategori lari 10K, akan tetapi doorprize dan beragam hadiah menarik tersedia juga untuk semua kategori.
Hadir juga beragam booth komunitas, kuliner dan lainnya. Serta hadir guest star dan beragam penampilan menarik dengan tidak ketinggalan photobooth dan instagramable spot.
Untuk pendaftaran bisa langsung klik website runforroots.grahadhuafa.org atau bisa cek instagram @event.grahadhuafa @nusabumilestari
Jangan lupa follow instagram @kalender_lari dan Facebook Page Kalender Lari untuk info seputar event lari lainnya.
